Buku bukan hanya soal informasi, tapi juga sebagai teman perjalanan yang menghadirkan ketenangan, imajinasi, dan wawasan baru.
Catatan Publik
Opini atau catatan publik adalah pandangan atau pendapat yang diungkapkan oleh masyarakat luas mengenai suatu peristiwa, isu, atau topik tertentu.
Opini atau catatan publik dapat berupa kesepakatan, keberatan, atau bahkan ketidaksukaan terhadap suatu hal atau peristiwa pro dan kontra yang terjadi ditengah masyarakat.
Selain itu, opini atau catatan publik dapat diperoleh melalui berbagai cara seperti survei, polling, atau melalui media sosial dan media massa.
Tentu, opini atau catatan publik dapat mempengaruhi kebijakan publik dan tindakan politik, sehingga memainkan peran penting dalam demokrasi dan pembentukan kebijakan.

Mungkinkah Hasil Pilkada Sumenep Dibatalkan dan Pasangan Fauzi-Imam Didiskualifikasi MK?
Sederhananya, selama para pemohon mampu membuktikan permohonannya secara jelas dan terperinci, sehingga mampu meyakinkan Mahkamah untuk mendiskualifikasi salah satu paslon, maka tentu Mahkamah tidak akan segan-segan untuk mengeluarkan putusan yang sifatnya mendiskualifikasi salah paslon meski telah dinyatakan menang sekalipun.

Mendung di Langit Ra’as, Berbagai Problematik Bertumpu Harapan kepada Sosok Mas Kiai
Jerat keterbatasan itu bak mendung yang menggelayuti langit, seolah terperangkap dalam pilu yang mempengaruhi kehidupan mereka sehari-hari. Namun, di tengah rasa putus asa, hadir harapan dari sosok Mas Kiai yang diyakini masyarakat setempat mampu membawa perubahan Sumenep.

Mengatasi Tantangan Migrasi Tenaga Kerja Pulau Raas ke Bali
Banyak individu yang memiliki bakat dan keterampilan untuk berkontribusi dalam pembangunan pulau mereka, namun mereka dipaksa merantau ke Bali karena keterbatasan peluang di Pulau Raas.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.